moldmakerbandung

Kamis, 03 Maret 2016

Macam-macam Metoda Pembuatan Produk Plastik

Macam-macam Metoda Pembuatan Produk Plastik


       Halloooo Sobaatt....
              Kali ini saya akan memposting sebuah penjelasan yang insyaallah berguna bagi sobat sekalian ... yaitu Macam-macam Metoda Pembuatan Produk Plastik

         tentunyaa kita dalam kehidupan sehari hari pasti menemui benda berbahan plastik seperti contoh : Botol minuman , Trademark , gantungan kunci , tutup galon , mainan anak dan masih banyak yang lainnyaa .... tenntunyaa semuaa benda itu ada proses pembuatan nyaa kan , naahhhh sayaa di sini akan memberitahu apa saja sihh Macam-macam Metoda Pembuatan Produk Plastik?? bagaimana sihh cara Pembuatanyaa?? berapa lama sih pembuatan produknyaa?? 

         Pertama saya akan menjelaskan Macam-macam Metoda Pembuatan Produk Plastik dahulu :

1.Metoda Blow Molding
        Prinsip Kerja Blow Mould. Teknologi ini banyak dipergunakan pada pembuatan botol air mineral, botol sampo, serta berbagai botol plastik yang memerlukan kecepatan produksi. Dalam proses pembuatan blow mould juga melibatkan panas untuk melunakan plastik, tetapi dengan cara yang berbeda dengan injeksi plastik atau plastic injection.
Mesin Blow Mold
       
        Proses pembuatan nyaa yaitu plastik cair masuk kedalam cetakan, lalu cetakan menutup rapat plastik cair tersebut dan masuklah udara, lalu terjadi proses mengembang karena plastik cair tersebut di tiup oleh udara sampai memenuhi cetakan, setelah itu ada proses pendinginan menggunakan air fungsi dari proses ini yaitu untuk mempercepat produk mengeras, lalu cetakan membukaa dan pruduk pun jadi.
Prinsip dasar proses blow moulding

1.Metoda Plastik injection
        
        Proses ini yang pertama kitaa lalui yaitu kitaa harus memiliki dulu biji plastik yang dapat kita beli dari Toko, Namun bilaa kita memiliki bahan bahan plastik yang mengalami kegagalan atau bahan bahan plastik yang tidak terpakai. Kitaa dapat menggunakan nyaa kembali dengan cara Menghancurkan Bahan plastik tersebut menggunakan alat CRASHER. Dengan cara memasukan bahan tersebut ke dalam Mesin Crasher untuk di hancurkan 
Ini adalah mesin CRASHER
Memasukan Bahan kedalam 
Dan keluar lewat sini


Penulis       : Andika Rivaldi
WorkShop : MED MANUFAKTUR << (klik link company profile)
Lokasi        : << (klik link Peta Lokasi)

-----------------------------------------------------------
ketahui tentang kami lebih cepat--PROFIL SINGAKAT KAMI
INFO LEBIH LANJUT
MAHENDRA :
PHONE / WHATSSAPP- 081221173282
BBM: 2976b669
Share This

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Distributed By Blogger Template | Designed By Blogger Templates